Penyimpanan yang berada dekat dengan Anda akan melancarkan rutinitas kamar mandi, dan sentuhan kepribadian akan menghadirkan ketenangan. Berikut ini adalah cara menciptakan sebuah kamar mandi yang dirancang dengan baik tanpa mengganggu selera desain Anda.
Tampilan yang memanjakan mata - kotak GODMORGON membantu Anda merapikan semua hal yang ada di dalam laci kamar mandi.
Siapa yang menyangka pembersih telinga dapat terlihat bergaya? Stoples SAXBORGA dengan penutup memastikan penyimpanan Anda terlihat lebih elegan.
Pastikan produk kebersihan dan kecantikan Anda tersembunyi, tapi tetap dalam jangkauan, untuk sebuah tampilan yang rapi.
Tempatkan barang yang sering Anda gunakan, seperti handuk dan parfum pada rak terbuka agar mudah dijangkau.
Stand handuk VILTO sempurna untuk tempat sempit dan material kayu birch membawa kehangatan dan kesan alami di kamar mandi.
Lampu yang dapat diatur cahayanya antara cahaya hangat dan dingin - atur pencahayaan kamar mandi Anda dengan remote control TRÅDFRI dan lampu sorot LEPTITER.